Berlimpah Rejeki Dari Kelinci Mini
![]() |
Berlimpah Rejeki Dari Kelinci Mini |
Seri buku Budidaya ini berjudul Berlimpah Rejeki Dari Kelinci Mini, Hadir untuk menjadi alternatif lapangan kerja baru. Saat ini persaingan dunia usaha dan dunia kerja semakin ketat. Sehingga dibutuhkan individu-individu yang mandiri, kreatif, inovatif dan berani untuk memulai membuka lapangan-lapangan kerja baru. Buku ini menjelaskan langkah-langkah budidaya Kelinci Mini: Mengenal Kelinci Mini , Pedoman Teknis Memelihara Kelinci Hias, Pembibitan Kelinci Hias , Penyakit Dan Cara Penanggulangannya , Potensi Bisnis Kelinci Dan masih banyak lagi yang terdapat dalam buku ini. Selamat Membaca Semoga Bermanfaat!!!
Spesifikasi Buku:
Judul: Berlimpah Rejeki Dari Kelinci Mini
Penulis: Dimas Danendra
Penerbit: Istana Media
ISBN: 978-602-0862-75-0
Tahun Terbit: 2015
Ukuran: 14,8 x 21 cm
Halaman: viii + 92
Posting Komentar untuk "Berlimpah Rejeki Dari Kelinci Mini"