Akuaponik: Bisnis Unik Peluang Menarik
![]() |
Akuaponik: Bisnis Unik Peluang Menarik |
Akuaponik adalah solusi yang tepat jika Anda ingin menggablingkan budidaya ikan dan tanaman. Selain praktis karena dapat diterapkan di lahan sempit, sistem akuaponik juga sangat ramah lingkungan. Jika Anda tertarik dengan sistem akuaponik, buku inilah yang patut menjadi pegangan. Di dalam buku ini dijelaskan berbagai macam sistem akuaponik dan cara-cara pembuatannya. Anda juga tidak perlu bingung memilih ikan dan tanaman apa yang cocok untuk dipadukan dalam akuaponik, karena buku ini sudah menjelaskannya.
Buku ini akan memandu Anda untuk memulai bisnis perikanan dan pertanian metalui akuaponik. Di dalam buku ini juga dijelaskan bagaimana cara merawat akuaponik Anda agar terhindar dari hama dan penyakit. Dengan memperhatikan hal-hal yang penting dari akuaponik, Anda akan sukses berbudidaya ikan dan tanaman sekaligus.
Spesifikasi Buku:
Judul Buku: Akuaponik: Bisnis Unik Peluang Menarik
Penulis: Aditya Prananta
Penerbit: Trans Idea Publishing
ISBN: 978-602-0808-72-7
Tahun: 2018
Ukuran: 15x23 cm
Halaman: 116
Posting Komentar untuk "Akuaponik: Bisnis Unik Peluang Menarik"